fbpx

KARNAVAL KEBUDAYAAN, CARA SMK PELITA PERINGATI SUMPAH PEMUDA

Peserta Karnaval SMK Pelita Japah dalam rangka peringatan Hari Sumpah Pemuda 2018
Peserta Karnaval SMK Pelita Japah dalam rangka peringatan Hari Sumpah Pemuda 2018

Menurut Budi, cara ini dinilai efektif untuk menanamkan rasa kepahlawanan kepada anak didik. Tak hanya itu, kedisiplinan, keberanian dan inovasi merupakan beberapa nilai yang ditekankan dalam peringatan Sumpah Pemuda tahun ini.

“Tujuannya, agar siswa memiliki jiwa tangguh, jujur dan disiplin. Ke depan, kita berharap mereka dapat memberikan yang terbaik untuk kemajuan bangsa,” imbuhnya.

 

 Karnaval Kebudayaan SMK Pelita Japah dalam rangka hari Sumpah Pemuda 2018
Karnaval Kebudayaan SMK Pelita Japah dalam rangka hari Sumpah Pemuda 2018

 

Dalam karnaval ini, siswa SMK Pelita Japah mengenakan berbagai kostum seperti Paskibraka, pakaian adat nusantara, kreasi batik, dan berbagai kostum lainnya. Tak hanya siswa, para guru juga terlibat dalam karnaval kebudayaan tersebut. (qim)